Rehap Jalan Pemukiman
Nur Ihsan Dwiriyanti 20 November 2017 10:06:17 WIB
Dana desa yang masuk ke daerah pedesaan sangatlah membawa pengaruh yang sangat besar. Aspek yang sangat dirasakan adalah adanya pembagunan infrastruktur diberbagai bidang. Pembangunan yang dilaksanakan di desa duwet saat ini adalah pembangunan jalan corblok di padukuhan Dunggubah 2,Rt 04. Kendala musim hujan tidak menyurutkan warga masyarakat untuk bekerja. Semoga dengan pembangunan sarana prasarana yang meningkat dapat meningkatkan pula kehidupan ekonomi warga masyarakat padukuhan Dunggubah 2 dan juga masyarakat desa duwet.
Komentar atas Rehap Jalan Pemukiman
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Syawalan di Hari Pertama Masuk Kerja
- Pembukaan Pulung Manunggal Cup
- Penyaluran BLT Dana Desa bulan ke 3
- Pemasangan Banner Transparansi APBKal Tahun 2025 dan Realisasi APBKal Tahun 2024
- Lembaran Kalurahan Duwet Tahun 2025 Nomor 1
- Pagi Hari Diguyur Hujan Deras Angin Kencang
- PERKAL NO 1 TAHUN 2025 TENTANG LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN APBKal TAHUN 2024